Jumat, 29 Maret 2013

Mengenal Layanan Internet

1. Browsing
- Aktivitas menjelajah fasilitas layanan internet
- Kegiatan mencari informasi di internet menggunakan browser
Search engine atau sering disebut 'mesin pencari informasi' situs khusus yang menyediakan fasilitas untuk mencari informasi di internet.

2. Email
Singkatan dari electronic mail atau disebut juga surat elektronik karena merupakan surat yang dikirim secara elektronis, tidak memerlukan perangko dan amplop seperti surat konvensional.

3. Chatting
Layanan internet yang cukup digemari. Fasilitas chatting yang disebut pula toasting atau Djing. Biasa digunakan untuk 'ngobrol' secara gratis menggunakan aplikasi atau fasilitas khusus yang disajikan oleh pihak penyedianya.

4. File Transfer
File Transfer Protocol (FTP) hakekatnya adalah protokol internet yang khusus digunakan untuk mengirim (upload) data ke dalam sebuah situs.

Tidak ada komentar: